Wednesday, June 1, 2016
Bakteri
bakteri adalah organisme kecil yang tidak memiliki membran sel. bakteri edentik dengan penyakit tetapi kenyataannya tidak, ada juga bakteri yang menguntungkan. bakteri dapat ditemukan di semua tempat. bakteri mempunyai peranan penting bagi kehidupan seperti bakteri Lactobacillus bulgaricus, dimana bakteri ini digunakan dalam pembentukan yogurt. bakteri menggunakan flagel untuk bergerak dan ada juga bakteri yang tidak memiliki flagel maka bakteri itu akan berguling-guling untuk bergerak.
Related Posts:
Sel sel adalah kumpulan materi paling sederhana yang dapat hidup dan merupakan unit penyusun semua makhluk hidup. Sel mampu melakukan semua aktivitas ke… Read More
Hewan pemamah biak Hewan pemamah biak adalah sekumpulan hewan pemakan tumbuhan (herbivora) yang mencerna makanannya dalam dua langkah -> pertama dengan menelan ba… Read More
Daun Daun merupakan salah satu organ tumbuhan yang tumbuh dari ranting, biasanya berwarna hijau (mengandung klorofil) dan terutama berfungsi sebagai pen… Read More
MONOKOTIL monokotil ialah tumbuha yang berbiji tunggal. Kelompok tumbuhan ini mencakup berbagai tumbuhan paling berguna dalam kehidupan manusia. Sebagai sumbe… Read More
Dikotil Tumbuhan berbiji belah (atau tumbuhan berkeping biji dua atau dikotil) adalah segolongan tumbuhan berbunga yang memiliki ciri khas yang sama: memil… Read More
0 Pendapat:
Post a Comment